Rabu, 08 April 2015

Tips Membuat kolom dan tabel tabel pada tulisan atau halaman blog wordpress

Tips Membuat kolom dan tabel tabel pada tulisan atau halaman blog wordpress

Berikut ini adalah tips atau tutorial bagaimana membuat koloman untuk penulisan artikel di lembar "post" dan di lembar "page" pada blog wordpress.com. Singkat cerita, Anda bisa menuliskan kode yang simpel (otomatis menyesuaikan lebar halaman), berikut ini:

<div style=”float:left;width:46%;”>
ISI KOLOM KIRI
</div>
<div style=”float:right;width:46%;”>
ISI KOLOM KANAN
</div>
(Anda bisa mengubah angka prosentase, untuk memberi ruang sela di antara kolom, atau membuat kolom dengan lebar yang sama; pastikan jumlah total persen yang Anda gunakan tidak lebih dari 100%)
Kedua cara membuat kolom bisa digunakan sepanjang Anda tidak ingin membuat kolom yang menyambung antara teks di kolom pertama dan kedua. Jika Anda menginginkan sebaliknya, sebaiknya Anda menggunakan model tabel seperti di bawah ini:
<table>
<tr>
<td valign=”top” style=”padding-right:10px;”>
LEFT CONTENT HERE
</td>
<td valign=”top” style=”padding-left:10px;”>
RIGHT CONTENT HERE
</td>
</tr>
</table>
Dengan membuat kode t6abgel Anda akan lebih mudah membuat koloman lebih dari dua, seperti ini:
<table>
<tr>
<td valign=”top”>
ISI KOLOM KIRI
</td>
<td valign=”top” style=”padding-left:16px;padding-right:16px;”>
MIDDLE CONTENT HERE
</td>
<td valign=”top”>
ISI KOLOM KANAN
</td>
</tr>
</table>

 Sumber Artikel : simomot.com

Suka Dengan Artikel Ini ?

0 komentar "Tips Membuat kolom dan tabel tabel pada tulisan atau halaman blog wordpress", Baca atau Masukkan Komentar

Posting Komentar